Kamis, 07 Oktober 2010

Segelas susu

Suatu hari, seorang pedagang asongan dari pintu ke pintu kehabisan uang. Kondisinya saat itu sangat lapar. Anak tersebut memutuskan meminta makanan dari rumah berikutnya. Akan tetapi, ia kehilangan keberanian saat seorang ibu muda-istri pejabat- keluar membukakan pintu. Anak itu tidak jadi meminta makan, ia hanya meminta segelas air. Ibu muda itu melihat dan berpikir bahwa anak ini pastilah haus dan lapar.
Oleh karena itu, ia membawakan segelas besar susu. Kemudian anak itu minum dengan lahapnya, dan bertanya "berapa yg harus saya bayar?" ibu itu menjawab "kamu tidak perlu membayar apapun, orangtua kami dulu mengajarkan kami untuk tidak menerima bayaran jika melakukan suatu kebaikan

ntar lanjut lagi ceritanya... hehe

0 komentar:

Posting Komentar